Rabu, 20 Maret 2013 | By: Unknown

20 Mobil Terlaris Februari 2013

20 Mobil Terlaris Februari 2013 - Persaingan mobil di Indonesia kian panas. Untuk kali pertama Suzuki Ertiga menjungkakan kemapanan mobil-mobil seperti Toyota Kijang dan Daihatsu Xenia. Dalam data penjualan mobil Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan Suzuki Ertiga melampaui penjualan kembaran Avanza yakni Daihatsu Xenia dan Kijang. Ertiga menjadi mobil terlaris kedua pada Februari lal. Sementara Toyota Avanza masih belum tergoyahkan, menempati posisi utama sebagai mobil terlaris.
Baca juga artikel yang lain :

Mobil terlaris Februari 2013
  1. Avanza  16.760 unit
  2. Suzuku Ertiga  6.784 unit
  3. Toyota Kijang  6.435 unit
  4. Daihatsu Xenia 6.283 unit
  5. Suzuki MT Carry Pick up 4.068 unit
  6. Daihatsu Gran Max Pick up 3.360 unit
  7. Nissan Grand Livina  3.539 unit
  8. Honda CRV  3.078 unit
  9. Honda Jazz  2.999 unit
  10. Mitsubishi T-120 SS Mini Pick up 2.900 unit
  11. Toyota Rush  2.478 unit
  12. Mitsubishi L-300 PU Dsl 2.442 unit
  13. Toyota Fortuner  1.921 unit
  14. Toyota Yaris  1.843 unit
  15. Daihatsu Terios  1.787 unit
  16. Toyota Hilux  1.569 unit
  17. Suzuki APV Pick up  1.522 unit
  18. Honda Brio  1.440 unit
  19. Suzuki APV  1.389 unit
  20. Mitsubishi Pajero Sport  936 unit
Total penjualan mobil bulan Februari 2013 mencapai 103.279 unit.



Sekian artikel  20 Mobil Terlaris Februari 2013. Semoga bermanfaat dan baca juga artikel yang lain !!!

0 komentar:

Posting Komentar